Tips Posisi Gear Saat Memasang Kembali Gearbox Airsoft AEG

posisi yang benara saat memasang gearset Airsoft AEG


Oya sekedar mau ngasih tips bagi yang suka buka bukaan gearbox, khususnya gearbox AEG.

Kalau kalian sehabis bongkar gearbox dan ingin memasang kembali gearbox, jangan lupa ya posisi Sector Gear (Gear yang buat narik piston dan tappet) yang tidak bergerigi/ tempat delayer bernaung, posisinya harus pada arah jam 1 ya supaya mudah untuk memasang piston nya . . . ada yang bingung? hehe map deh dah bikin bingung . . mungkin kalo dengan gambar bisa ngurangin bingungnya kali yah . . 


Na yang aku warnain biru biru itu Sector Gear posisinya seperti arah jam 1 kan? hehe
Comments
1 Comments

1 comments:

Silahkan berkomentar sob, dilarang komentar konten pornografi, sara, penipuan, kata kotor, sumpah serapah, dan judi. Terima Kasih